Memasang iklan Google Adsense ke blog bukanlah sesuatu yang sulit, bahkan bisa dibilang sangat mudah, asalkan blog tersebut sudah mendapatkan persetujuan dari Google Adsense sebagai publisher atau penayang iklan dan telah diaktifkan keanggotaannya.
Apabila sudah aktif menjadi anggota publisher iklan Google Adsense, maka akan tampil menu baru yaitu "Penghasilan" di akun blogger dan sebagai pertanda bahwa blog siap menampilkan iklan-iklan dari Google Adsense.
Untuk menampilakan atau memasang iklan Adsense di blog dengan cepat dan mudah, silakan simak langkah-langkahnya berikut ini :
1. Masuk ke akun Blogger
2. Pilih menu Tata Letak dan klik "Tambah Gadget"
3. Cari dan klik tombol tambah pada menu "Adsense"
4. Lakukan configurasi sesuai dengan ukuran/space yang tersedia untuk
meletakkan iklan, akan lebih baik apabila ukuran iklan sesuai dengan
yang disarankan, serta sesuaikan pula tema warna iklan dengan tema
warna pada blog.
5. Jika configurasi sudah selesai, klik "Simpan".
Baca juga : Cara Memasang Iklan di Dalam Postingan Blog
yang disarankan, serta sesuaikan pula tema warna iklan dengan tema
warna pada blog.
5. Jika configurasi sudah selesai, klik "Simpan".
Baca juga : Cara Memasang Iklan di Dalam Postingan Blog