Cara mudah download dan convert video dari website atau youtube menggunakan Video DownloadHelper, yang tersedia di dalam feature (Add-ons) pada aplikasi peramban web mozila firefox, tanpa harus susah payah install software pengunduh data yang tentunya sebagian besar berbayar.
Dengan menggunakan Video DownloadHelper maka setiap peramban web membuka video website atau youtube, Video DownloadHelper akan bekerja secara otomatis dengan memberikan peringatan adanya data yang siap diunduh.
Berikut ini penjelasan lebih detail tentang cara memasang dan menggunakan Video DownloadHelper.
1. Jalankan mozila firefox dan pilih menu Tools => Add ons.
2. Pada Tab Add-ons Manager ketikan Video DownloadHelper di dalam kotak
Search all Add-ons, lalu tekan tombol Enter.
3. Berikutnya klik install pada Video DownloadHelper. Setelah proses install selesai
maka Video DownloadHelper langsung otomatis berjalan di peramban web.
4. Buka Video di website atau Youtube. Dan icon Video DownloadHelper yang berada
di sebelah kanan atas pada jendela Mozila Firefox akan memberi peringatan ada
data yang siap diunduh.
5. Pilih icon dan klik 2 kali pada area yang berwarna biru seperti yang terlihat pada
gambar dibawah.
6. Tentukan tempat penyimpanan file download, lalu klik Save
Selamat Mencoba....
Search all Add-ons, lalu tekan tombol Enter.
maka Video DownloadHelper langsung otomatis berjalan di peramban web.
di sebelah kanan atas pada jendela Mozila Firefox akan memberi peringatan ada
data yang siap diunduh.
gambar dibawah.
Selamat Mencoba....