Contact Us Blogger Profile

Cara Reset Printer Canon MP258 - Error P07

Reset pada printer Canon Pixma MP258 adalah cara untuk mengatasi error P07 yang tertera pada layar monitor printer seri MP250 tersebut. steps untuk melakukan reset pada printer Canon MP258 sama halnya dengan reset pada Canon MP287, yaitu ada 2 (dua) langkah prosedurnya.

Langkah 1 :  Buat Printer dalam kondisi SAVE MODE
-  Matikan Printer (OFF), dan sambungan Listrik masih
    terpasang
-  Tekan dan tahan tombol STOP/RESET
-  Kemudian tekan tombol POWER, (dimana tombol 
   STOP/RESET masih tertekan)

-  Lepas tombol STOP/RESET dan tekan 2x lagi, ( keadaan tombol POWER masih tertekan)
-  secara bersamaan lepas tombol POWER dan STOP/RESET, maka roller pada printer akan
   berjalan dan monito menunjukan angka "0" disertai peringatan "New Device"

Langka 2 :  Reset printer dengan software
-  Sebelum reset download dulu disini
-  Siapkan 2 lembar kertas dan buka software resetter, maka akan tampil gambar berikut



-  Klik Main (1) maka printer akan menjalankan roller dan print satu halaman yang berisi
   tulisan D=000.0
-  Klik EEPROM Clear (2)
-  Klik EEPROM (3) maka printer akan print satu halaman lagi yang salah satu isinya
   bertuliskan TPAGE(TTL=00000 COPY=00000)
-  Setelah selesai proses print matikan printer dan nyalakan kembali, hasilnya printer 
   berjalan normal seperti semula.

Copyright © 2014-2019. Modified by sowan tekno solusindo.